Kamis, 20 Desember 2012

OMEPROS

Omepros adalah food supplement yang mengandung perpaduan asam lemak essensial paling lengkap yang bersumber dari minyak ikan Salmon (Salmon Oil) dan Minyak Nabati (Vegetable Oil) yang diekstrak dari tanaman organic efektif untuk menurunkan kadar kolesterol, menurunkan hipertensi, mencegah serangan jantung dan stroke.

Komposisi
Setiap kapsul mengandung Omega 3, 6 ,9, DHA, EPA, dan Vit.E
Kandungan aktif :
Black Currant Seed Oil
800 mg
Salmon Oil                            
150 mg
Flaxseed Oil                         
150 mg
Olive Oil                                 
100 mg
Canola Oil                             
200 mg
Safflower Oil                         
50 mg
Vitamin E                              
15 IU

 Cara Kerja
1.     Kandungan Omega-3 dalam Omepros dapat mencegah terbentuknya senyawa Tromboxan A2, yaitu senyawa yang dapat menyebabkan agregasi (pengendapan) sel-sel darah merah yang mengakibatkan pengerasan atau penebalan pada pembuluh darah arteri (Artherosklerosis)
2.     Kandungan DHA dan EPA dalam Omepros dapat menurunkan kadar trigliserida dan mencegah pembekuan darah terlalu cepat.
3.     GLA dalam Omepros merupakan precursor pembentukan Prostaglandin E1, yaitu senyawa yang dikenal sebagai anti inflammatory (anti peradangan)
4.     Omega-3 dalam Omepros juga dapat mencegah terbentuknya radikal bebas seperti hydrogen peroksida dan peroksida hidroksil yang dapat merusak sel-sel otot jantung.

Manfaat Omepros
1.      Membantu mencegah serangan jantung dan stroke
2.      Membantu menurunkan kadar kolesterol LDL dan trigliserida dalam darah.
3.      Mengurangi kekentalan darah.
4.      Meningkatkan kadar kolesterol HDL dalam darah.
5.      Membantu menormalkan tekanan darah pada penderita hipertensi
6.      Membantu memenuhi nutrisi otak.
7.      Membantu mencegah penyakit Alzheimer, Dementia, dan kepikunan pada orang dewasa.
8.      Membantu meningkatkan daya tahan tubuh.

Keunggulan Omepros
1.     Minyak nabati yang terkandung di dalam Omepros diekstrak dari tanaman organic sehingga Omepros aman dikonsumsi sehari-hari walaupun dalam jangka yang panjang
2.     Kandungan Omepros lebih lengkap dibandingkan produk sejenis, ditambah lagi ada kandungan Blackcurrant Seed Oil dengan komposisi terbesar dalam Omepros dengan manfaatnya yang sangat penting bagi tubuh dan aman dikonsumsi bagi penderita diabetes.
3.     Omega 3, EPA dan DHA dalam Omepros berasal dari sumber yang terbaik yaitu Minyak  ikan Salmon, karena mudah dicerna dan diserap oleh tubuh.
4.     Sumber Omega 6 dan 9 dalam Omepros juga merupakan sumber baik dengan  kadar Omega 6 dan 9 cukup tinggi

Dosis
Omepros baik dikonsumsi oleh dewasa (18 tahun keatas) hingga lanjut usia.
Untuk pemulihan kesehatan : 3 kali sehari (pagi, siang, malam) setelah makan
Untuk pemeliharaan kesehatan       : 2 kali sehari (pagi, malam) setelah makan
 Dapat dikombinasi dengan obat resep dokter

Sediaan
Omepros dikemas dalam botol berisi 20 soft kapsul.

Perhatian
Tidak dianjurkan dikonsumsi untuk anak-anak, wanita hamil dan menyusui.

Produsen
Advance Nutritional Technology,Inc.
California, USA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar